Hubungan Berakhir Karena Perselingkuhan? Ini 5 Hal yang Perlu Disyukuri

11 Agustus 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi selingkuh atau perselingkuhan | Hubungan Berakhir Karena Perselingkuhan? Ini 5 Hal yang Perlu Disyukuri /Pinterest

TENTANGBATU.COM - Cinta itu bisa tumbuh dan menghilang dengan sendirinya serta sesuai sikap orang yang kamu cintai. Sedalam apapun perasaanmu akhirnya akan menghilang jika ternyata pasanganmu adalah seseorang yang tidak bisa setia.

Dan ketika hubunganmu harus berkahir karena persleingkuhan yang dilakukan olehnya, maka sebenarnya kamu harus bersyukur meski sebenarnya kecewa dan sakit hati oleh sikapnya.

Inilah alasan kenapa kamu harus bersyukur atas kehilangannya.

Baca Juga: 7 Makanan yang Bisa Kamu Konsumsi Untuk Menjaga Daya Tahan Tubuh

1. Membuka Jalan Untuk Bertemu Dengan Orang yang Lebih Berkualitas

Tak ada gunanya mempertahankan hubungan dengan seseorang yang tidak bisa menjaga kesetiaan. Kalau dia menghargaimu dan benar-benar mencintaimu dia akan setia kepadamu.

Jika tidak lebih baik berakhir, karena dengan begitu kamu sedang membuka jalan untuk bertemu dengan seseorang yang lebih bekualitas.

2. Luka Paling Medalam Adalah Perselingkuhan

Tak ada ampunan bagi mereka yang tidak bisa menjaga kesetiaan, jika tidak bisa setia lebih baik akhiri, karena yang paling menyakitkan adalah dikhianati oleh pasangan yang sangat kamu cintai.

3. Semakin Cepat Mengakhiri Hubunganmu Maka Dia Akan Semakin Dekat Mendapatkan Karmanya

Bukan ingin melihat dia sengsara, namun setiap orang akan mendapatkan balasan dari perbuatannya sendiri.

Jika dia selingkuh pasti akan mendapatkan konsekuensinya,

4. Kamu Bisa Lebih Fokus Pada Hal-hal yang Lebih Penting

Mungkin kamu akan sakit hati dan kecewa, bahkan menangis karena luka yang dia tinggalkan begitu menyakitkan. Akan tetapi setelah itu kamu harus bangkit karena ada hal-hal yang jauh lebih penting untuk diperjuangkan.

5. Kepercayaan dan Harga Dirimu Terbentuk Lagi

Saat kamu dikhianati maka akan membuatmu merasa tidak memiliki harga diri. Jika segera mengakhiri hubungan maka kepercayaan serta harga dirimu kembali lagi.***

Editor: Nando Rifky

Sumber: Indonesiya

Tags

Terkini

Terpopuler