Cuanz Perbarui Fitur Stock Peek untuk Bantu Investor di Tengah Fluktuasi

- 8 Juli 2022, 17:00 WIB
Cuanz perbarui Fitur Stock peek untuk bantu investor di tengah fluktuasi
Cuanz perbarui Fitur Stock peek untuk bantu investor di tengah fluktuasi /https://investor.id

Co-founder dan CEO Cuanz Marcella Einsteins mengatakan ketika pasar saham sedang mengalami tren penurunan, kita justru tidak boleh terbawa emosi dalam pengambilan keputusan.

Di saat seperti ini, kita harus tetap optimis dan cermat menavigasi langkah strategis, caranya yaitu dengan saling berbagi informasi dengan sesama investor (support system) dan menggali informasi sebanyak-banyaknya agar bisa mendapatkan profit kala pasar saham rebound.

"Melalui platform Cuanz, pengguna pun bisa bergabung di grup komunitas manapun, dan berinteraksi langsung dengan mentor dan investor lain untuk berbagi pengalaman dan bertukar pikiran," jelasnya.

Baca Juga: Telkomsel Rilis Teknologi Autentikasi Tanpa OTP, Cek Selengkapnya disini

Sebagai aplikasi pertama yang menghadirkan fitur “Stock-peek” di Indonesia, Cuanz bertujuan untuk membantu investor memahami pasar saham dengan lebih baik, tidak hanya dari mentor yang berpengalaman, tapi juga dari sesama anggota komunitas investasi.***

Halaman:

Editor: Arvin Argananta G

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah